Salah satu kebiasaan yang paling sering diabaikan dan memakan listrik adalah membiarkan steker barang elektronik yang tidak terpakai tetap dicolok ke stopkontak.
Tidak banyak yang tahu bahwa membiarkan steker perangkat atau barang elektronik tetap terhubung ke dalam stopkontak masih menghabiskan listrik.
Baca Juga:
Viral di Medsos Biaya Pindah Tiang Listrik Bayar Rp11 Juta di Sidoarjo, PLN Buka Suara
Saat perangkat elektronik tidak digunakan, matikan dan cabut stekernya dari stopkontak.
Langkah ini akan dengan mudah menghemat hingga 30 persen pada tagihan listrikmu, sekaligus menjaga perangkat elektronik milikmu aman dari kemungkinan kerusakan akibat lonjakan daya atau korsleting. [tum]